Visi Misi Sekolah

I. Kebijakan Mutu

SMK Negeri 4 Garut sebagai lembaga pendidikan formal bertekad menerapkan Sistem Meahagemen Mutu (SMM) ISO 9001:2008 agar menjadi sekolah yang bermutu tinggi di bidang Agribisnis, Teknologi dan Rekayasa yang berorientasi pada pelayanan prima pada seluruh kegiatan, bertanggung jawab, produktif, kreatif dan inovatif.

Dalam Kegiatan sehari-hari SMKN 4 Garut menerapkan dan menjunjung tinggi sistem nilai:

  • menganut prinsip 3S(small, simple, succes)
  • Kuat terhadap kiat TriJuang, (1).silih asah, silih asuh, silih asih, (2).berani jujur bertanggung jawab. (3).kebersamaan, kekeluargaan dan kekompakan
  • menjalin kemitraan , saling pengertian dan saling menguntungkan
II. Sasaran Mutu

  1. Peningkatan kompetensi tenaga pendidik
  2. Peningkatan Nilai rata-rata Ujian Nasional sebesar 2% dari tahun sebelumnya
  3. Peningkatan jumlah institusi pasangan  sebesar 5 % dari tahun sebelumnya
  4. Kebutuhan sarana dan prasarana dapat terpenuhi sesuai standar pelayanan minimal (SPM)dikmenjur
  5. Kehadiran tenaga pendidik dan kependidikan lainnya mencapai 85 % rata-rata dari jumlah hari kerja

III. Visi dan Missi SMK Negeri 4 Garut

Visi Sekolah

Membentuk sekolah unggul dan mandiri yang diperkuat dengan Imtaq dan Iptek di era global yang bertumpu pada nilai-nilai masyarakat sekitar dan budaya bangsa serta berwawasan lingkungan.

Misi Sekolah
  1. Meningkatkan Mutu pendidikan sesuai dengan tuntutan masyarakat serta perkembangan  Imtaq dan Iptek
  2. Meningkatkan Mutu tamatan yang kreatif, terampil, produktif, terampil dan mandiri serta mampu bersaing
  3. Menyelenggarakan program pendidikan yang berakar pada sistem nilai agama dan budaya masyarakat dengan tetap mengikuti perkembangan globalisasi.